Kwetiau Sapi Mangga Besar dan 5 Kuliner Malam di Jakarta Barat yang Tak Boleh Dilewatkan

TRIBUNTRAVEL.COM - Berburu kuliner malam di Jakarta Barat, ada banyak warung makan yang bisa traveler datangi.

Nah, kali ini TribunTravel punya rekomendasi kuliner malam di Jakarta Barat yang bisa kamu coba.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut rekomendasi kuliner malam di Jakarta Barang yang tak boleh dilewatkan.

1. Gerobak Betawi Taman Ratu

Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan kuliner dari Gerobak Betawi Taman Ratu bukan?

Sesuai dengan namanya, warung ini menjual aneka makanan khas Betawi.

Selain itu ada juga nasi kucing hingga mi nyemek yang wajib dicoba.

Lokasi: Jalan Surya Wijaya Blk. BB1 No.1D, Kedoya Utara, Kecamatan Kebon Jeruk, Jakarta Selatan, DKI Jakarta.

2. Nasi Uduk Bang Udin

Ada rekomendasi kuliner malam di Jakarta Barat yang lezat berikutnya yaitu nasi uduk Bang Udin.

Related Posts

0 Response to "Kwetiau Sapi Mangga Besar dan 5 Kuliner Malam di Jakarta Barat yang Tak Boleh Dilewatkan"

Post a Comment