Timnas Basket Amerika Serikat Rajanya Olimpiade

VIVA â" Timnas Basket Amerika Serikat berhasil memenangkan medali emas Olimpiade Tokyo 2020. Pada pertandingan final melawan Prancis, Sabtu 7 Agustus 2021, mereka menang 87-82.
Ini adalah medali emas ke-16 Amerika Serikat dari cabang olahraga basket di Olimpiade. Ini membuat mereka menjadi yang paling banyak menjadi juara.
Sejak basket dipertandingkan di Olimpiade Berlin 1936, Amerika Serikat sudah menjadi juara. Itu berlangsung sampai enam Olimpiade berikutnya.
Tujuh medali emas Olimpiade menjadi rekor terbaik Amerika Serikat. Sampai akhirnya kedigdayaan mereka terhenti oleh Uni Soviet pada final Olimpiade Munich 1972.
0 Response to "Timnas Basket Amerika Serikat Rajanya Olimpiade"
Post a Comment