Bumbu Sate Kambing Kecap Agar Daging Lunak dan Empuk Bisa Pilih Daun Pepaya hingga Nanas

TRIBUNPADANG.COM- Mengolah daging kambing menjadi sate bisa menjadi pilihan saat Idul Adha. 

Agar daging kambing yang digunakan bisa lunak dan empuk, ada sejumlah tips yang bisa dipilih. 

Nah, apa saja bahan yang bisa digunakan agar daging kambing yang dijadikan sate bisa empuk?

Baca juga: Resep Sate Kambing Wonogori, Manfaatkan Daun Pepaya dan Rendam Dalam Bahan Oles Sebelum Ditusuk

Baca juga: Resep Rendang Padang, Olahan Daging Sapi dan Kerbau untuk Menu Idul Adha 1442

Berikut resep sate kambing kecap pedas, cocok dijadikan menu bersama keluarga.

Tips Agar Daging Empuk

- Daging kambing yang digunakan berasal dari paha atas bagian belakang, atau daging has dalam.

- Tambahkan potongan lemak di antara potongan daging kambing ketika menusuknya.

Ini bertujuan agar sate jadi lembap akibat lemak yang menetes pada daging sekitarnya, ketika proses pembakaran.

- Setelah daging dipotong-potong sebaiknya jangan langsung dibakar, tapi biarkan daging beberapa saat di dalam lemari es terlebih dahulu.

Jangan lupa daging sambil direndam menggunakan bumbu.

0 Response to "Bumbu Sate Kambing Kecap Agar Daging Lunak dan Empuk Bisa Pilih Daun Pepaya hingga Nanas"

Post a Comment